Merespons Era Pemanasan Global: Diplomasi Visual Arsitektur Tropis dan Demokratisasi Pengetahuan Berbasis Bio-Regional

Luthfiyah MultazimahArsitekturPamukkale University Pendahuluan Lanskap dunia pada abad ke-21 tidak hanya ditunjukkan oleh perubahan cuaca yang terjadi secara berkala, melainkan telah memasuki masa krisis serius yang disebut oleh para ilmuwan sebagai era pemanasan global. Hal ini memaksa kita untuk meninjau kembali secara menyeluruh berbagai bidang ilmu, terutama arsitektur dan konstruksi. Sektor bangunan dan konstruksi memiliki…

Read More

Mendidik Untuk Mempengaruhi: Diplomasi Pendidikan Indonesia Sebagai Strategi Soft Power Di Abad Ke-21

Siti Azwa Fakhira LubisHubungan InternasionalHacettepe Üniversitesi Abad ke-21 menjadi era meningkatnya globalisasi dan kemajuan teknologi, menciptakan dunia yang semakin tanpa batas dengan semakin terintegrasinya masyarakat global. Sayangnya pada saat yang bersamaan, hal ini juga mengakibatkan polarisasi sosial-politik serta krisis kepercayaan yang terus meningkat. Ini menunjukkan bahwa di abad ke-21, kekuatan dan kekuasaan sebuah negara tidak…

Read More

Merajut Masa Depan : Membaca Potensi Gençlik Merkezi sebagai Model Pemberdayaan Kepemudaan di Indonesia

Ardhian Rizqi RamadhanySosiologiSakarya University Menjadi mahasiswa S1 jurusan sosiologi di Turki memberikan saya perspektif baru dalam memahami berbagai realitas masalah yang terjadi di dunia ini. Menurut C.W Mills permasalahan dunia tidak hanya timbul melalui individu saja, namun di sisi lain hal itu juga dapat disebabkan oleh masalah struktural yang lebih luas (Modisane, 2025). Seperti peran…

Read More

Reformasi Kognitif Dan Ketahanan Mental Dalam Ruang Kelas: Penerapan Science Of Learning Dan Kesejahteraan Psikologis Untuk Mencetak Generasi Indonesia Yang Inklusif, Adaptif, Dan Berdaya Saing Global

Adhilla Salsabila Putri ArthaPsikologiMersin Üniversitesi Latar Belakang  Abad ke-21 sering disebut sebagai era informasi, dimana akses terhadap pengetahuan tidak lagi terbatas oleh ruang maupun waktu. Namun, kemampuan siswa Indonesia dalam memproses limpahan informasi tersebut justru mengalami stagnasi. Di satu sisi, visi Indonesia Emas 2045 menuntut pembangunan sumber daya manusia unggul yang mampu beradaptasi dan bersaing…

Read More

Platform Pendidikan Digital: Antara Janji Inklusivitas Dan Realitas Elitisme Algoritmik

Andi Akbar WuryBusiness AdministrationMedipol Istanbul University Pendahuluan Dalam era digital yang terus berkembang, teknologi pendidikan diharapkan dapat menjadi sarana bagi pemerataan pendidikan. Berbagai platform seperti Ruangguru, Zenius, dan LinkedIn Learning muncul dengan slogan “akses ilmu untuk semua.” Namun, kenyataan di lapangan menggambarkan sebuah paradoks: teknologi yang seharusnya menghapus batas-batas, malah memperkuat hierarki baru yang didasarkan…

Read More